Selasa, 07 Februari 2012

Mengapa Daun Hijau Warnanya?


Yang menyebabkan daun berwarna hijau adalah klorofil. Pigmen yang menakjubkan ini menangkap energi cahaya dari sinar matahari dan merubahnya menjadi energi kima berupa gula. Gula inilah yang menjadi tenaga bagi tumbuhan. Proses seperti ini disebut fotosintesis.

Jadi bisa diibaratkan daun adalah mesin kecil yang menjadi bahan bakar tumbuhan, yang merubah cahaya menjadi gula dan karbondioksida.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar